Rendah Hati atau Rendah Diri ?

Salah tingkah rasanya bila orang memuji : wah hebat ya! Tulisanmu bagus! Anda luarbiasa! Tak sanggup mendengar kata-kata pujian tersebut, sebab di belakang kesuksesan seseorang –termasuk saya- ada suami, anak-anak, keluarga, teman-teman, dosen, dan sekian banyak guru-guru kehidupan yang menghantarkan kita menuju kesuksesan. Maka, setiap pujian rasanya seperti sentakan tak pantas. Kita belum apa-apa. Saya ...

Read more

Novel Psikologi : Rinai , Sophia & Pink, Bulan Nararya

Rinai, Sophia & Pink , Bulan Nararya adalah novel dengan baluran ilmu Psikologi. Mengapa Psikologi? Sejak lama, usai membaca karya-karya Tom Clancy, Michael Crichton, Frank Thallis, maupun novel legendaris Agatha Christie dan serial Sherlock Holmes; saya ingin membuat novel yang kuat pondasi ilmiahnya. Bila Tom Clancy detail tentang militer dan seluk beluk taktik spionase-nya, Crichton ...

Read more