Stroke dan Glaukoma : Hati Lelaki ini Tetap Hidup Bersama Jamaah

Bila terdapat audisi keluarga teladan, mungkin inilah salah satu keluarga yang mewakili bagaimana harapan, kasih sayang, dan khusnudzon kepada Allah SWT menjadikan kemiskinan bukan ujian yang dihadapi dengan ratapan. Hati kukuh, sikap tangguh dan semangat baja unutuk melakukan kebaikan; lebih dari orang lain yang memiliki kelebihan harta,waktu, juga kesehatan. Pak Imam, namanya. Saya mengenalnya sebagai ...

Read more

(2) Kyushu Halal Tour : Chowa~ Harmonisasi dalam Tea Ceremony

Tea ceremony kali ini bertempat di Shofuen. Bangunan bukan hanya sekedar struktur fisik yang melibatkan kayu, semen dan batu. Apapun dapat memiliki makna dan filosofi. Pernahkah anda berpikir, seorang tamu yang hadir ke rumah kita, ia mengamati taman dan ruang tamu, lalu berpikir seperti apa orang yang mengelola rumah tersebut? Tea ceremony di Jepang menggabungkan ...

Read more

(1) Kyushu Halal Tour : Mengapa Harus Halal?

Halal adalah standar kesehatan tertinggi untuk sebuah produk makanan. Bukan sekedar tanpa darah, alkohol atau zat terlarang lainnya. Setiap hari terjadi regenerasi sel, pertumbuhan sel yang memerlukan asupan protein, lemak, karbohidrat dan mineral-mineral penting. Bila, terjadi metabolisme yang terus menerus, tidakkah perlu memperhatikan dari sumber apakah bahan baku sel yang didapatkan? Standar rendah yang diasup ...

Read more