Belajar tentang Jerusalem dan Palestina (1)  : Sumbangsih Dunia Islam yang Tak Tertandingi

Setiap kali bumi Palestina bergolak, mau tak mau kita kembali menoleh ke belakang untuk belajar sejarah dari buku-buku terserak yang tersedia di sekitar. Kadang-kadang, buku-buku tersebut menyajikan informsi sepatah-sepatah sehingga kita harus merangkai sendiri bagaimana sejarah manusia membentuk persepsi, menciptakan konflik, menghancurkan tatanan, atau  memunculkan harapan. Jerusalem dan Palestina akan selalu memancing pertikaian. Akan selalu ...

Read more

Mengutip Sastra Cinta bagi Palestina

    Aku tidak lagi bisa berbual-bual menulis tentang Palestina. Sudah cukup berita mewartakannya. Terlalu sakit jejak yang ditorehkan dalam hati, sementara kita tak bisa berbuat apa-apa selain berduka dan mengutuk. Hari ini aku ingin berbagi kepada kalian semua dan mereka , kepada anda dan kamu, kepada kita dan kami. Kepada pembaca blog, facebook dan ...

Read more

Melindungi keluarga dari issue-issue negatif : diskusi bersama anak seputar LGBT, komunisme, hoax dan radikalisme

    “Ummi, bagaimana jika temanku ada yang berpaham kiri?” “Siapakah yang melanggar HAM, Mi? Apakah ketika pemerintah represif pada PKI, itu tidak termasuk melanggar HAM?” “Mi, kita tidak setuju LGBT. Tapi mereka juga manusia. Bagaimana seharusnya?” “Aku baca di media online, tidak apa-apa memilih pemimpin yang non muslim selama ia cakap. MAlah aksi 411 ...

Read more

Bila Pengejek dan Pengolok berbalik menjadi Pendukung

  Jika anda memakai  jilbab seperti saya di era 90an, pasti pernah  mengalami masa-masa yang spesial ini. “Kamu mau kayak orang Iran ya?” kata salah  seorang saudara. “Kamu ikut aliran apa sih?” Apalagi ketika saya membatasi pergaulan, mengurangi film dan musik, tuduhan semakin berdatangan : “kamu sekarang nggak asyik lagi diajak ngobrol.” Ketika saya tidak ...

Read more

Najmuddin Ayyub ibnu Shadzi : bila pemimpin dan militer berupaya menegakkan kebenaran

    Siapa tidak ingin tinggal di Indonesia? Kolam susu, hutan bakau, laut penuh ikan dan mutiara, udara jernih, daratan dipenuhi bahan tambang dan subur makmur. Sudah sejak lama ekspatriat senang tinggal di Bali yang hangat sementara negara-negara mereka berselimut salju tebal. 13.000 pulau tersebar dari Sabang sampai Merauke, masih memungkinkan menampung manusia-manusia tinggal dan ...

Read more

3 #Maroko – Masjid Al Kutubiah & Yusuf bin Tashfin

📝🖋📖Apa yang kita tulis dan rasakan (mungkin) akan dialami.🗒🖍🖊   Dalam perjalanan menunggang delman dimulai dari pasar Jamaa el Fna, satu bangunan kokoh megah menjulang berwarna merah, indah berukir dengan menara menantang langit dan terbenamnya matahari, memikat pencari dahaga sholat yang menemukan tempat sempurna untuk bersujud: masjid al Kutubiah. Pemandu kami Alvian bercerita ttg bangunan2 ...

Read more