PRO KONTRA PENUTUPAN DOLLY : BEDAH EKSKLUSIF BUKU EXISTERE BERSAMA TOKOH FEMINIS, LSM HIV /AIDS, PEKERJA SEKS, PEMERINTAH TERKAIT
Red Light. Kramat Tunggak. Saritem. Dolly? Kawasan prostitusi satu demi satu ditutup. Bagi mereka yang “alergi” atas nama agama, coba dari sudut pandang kemanusiaan. Perempuan yang ketika muda melayani hingga 30 lelaki semalam, perempuan yang menempel foto anak-anak mereka di dinding sebagai pengingat. Perempuan yang hamil dan tetap melayani. Sebuah nisan, 12 buah, di belakang …
Continue Reading