Penulis Peringkat 1000,100,10 atau 1?

Adik-adikku, rekan-rekan FLP tercinta…             betapa terharunya hatiku menjadi tempat curhat bagi kalian tentang kepenulisan. Semoga aku bisa menjadi kakak, teman, bunda yang baik untuk memberi masukan. Apa yang membuat kalian sedih, membuatku sedih pula. Ucapan-ucapan semacam ini, ”Mbak, naskah saya akhirnya ada kejelasan. Ditolak.” ”Mbak, saya sudah teken kontrak, tapi dibatalkan.” ”Mbak, bagaimana bisa ...

Read more

Lombok : Nostalgia, FLP Lombok, Bedah Buku The Road to The Empire & Reinkarnasi

      Ayahku, Lalu Said Islam adalah orang asli suku Sasak. ‘Lalu’ adalah sebutan untuk bangsawan suku Sasak. Harusnya, di depan namaku tercantum nama ‘Baiq’ Sinta Yudisia Wisudanti, ‘Baiq’ adalah sebutan untuk bangsawan putri. Hm, nama yang indah ya ? Karena kami sekeluarga sejak kecil tinggal di Denpasar, Yogya, pernah di Madiun juga; hanya ...

Read more